Pengaruh Social Media Marketing, Influencer Marketing dan Word Of Mouth (WOM) Terhadap Minat Beli pada UMKM Sprouts Farms

Authors

  • Fika Nurul Hidayati Politeknik STIA LAN Jakarta
  • Budi Priyono Politeknik STIA LAN Jakarta

Abstract

Penelitian ini mengkaji pengaruh social media marketing, influencer marketing, dan word of mouth terhadap minat beli konsumen pada UMKM Sprouts Farms. Menggunakan metode kuantitatif dengan 128 responden, hasil penelitian menunjukkan bahwa social media marketing dan influencer marketing tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap minat beli, dengan kontribusi masing-masing sebesar 42,6% dan 33,8%. Namun, word of mouth memiliki pengaruh signifikan sebesar 62,4%. Secara keseluruhan, ketiga variabel tersebut bersama-sama memberikan pengaruh sebesar 62,9% terhadap minat beli, sementara 37,1% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak dianalisis dalam penelitian ini. Kata Kunci: social media marketing; influencer marketing; word of mouth; minat beli.

References

APJII. (2024). Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia. diakses tanggal 15 Mei 2024, pukul 22.06 WIB dari https://apjii.or.id/berita/d/apjii-jumlah-pengguna-internet-indonesia-tembus-221-juta-orang

Fitri, T. A., & Syaefulloh, S. (2023). Pengaruh Influencer Marketing Dan Viral Marketing Terhadap Purchase Intention Melalui Online Customer Review pada Fashion Terkini di Tiktok Shop. Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan Dan Kemasyarakatan, 17(6), 3946. https://doi.org/10.35931/aq.v17i6.2821

Handayani, A. D. (2023). Digitalisasi UMKM: Peningkatan Kapasitas melalui Program Literasi Digital. Jurnal Signal, 11(1), 104. https://doi.org/10.33603/signal.v11i1.8213

Joesyiana, K. (2018). Pengaruh Word Of Mouth Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Media Online Shop Shopee Di Pekabaru (Survey pada Mahasiswa Semester VII Jurusan Pendidikan Akuntansi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Islam Riau). Jurnal Valuta, Vol. 4(1), 71–85.

Nursiti, N., & Giovenna, A. (2022). Pengaruh Sosial Media Marketing Terhadap Keputusan Pembelian. Journal of Islamic Business Management Studies (JIBMS), 2(2), 99–105. https://doi.org/10.51875/jibms.v2i2.185

Pramesthi, J. A. (2021). Meaning Transfer Model pada Social Media Influencer. Jurnal Ilmu Komunikasi, 19(1), 1. https://doi.org/10.31315/jik.v19i1.4293

Sarah, K. S., Hurriyati, R., & Hendrayati, H. (2021). Analisis Social Media Marketing Melalui Instagram Terhadap Keputusan Pembelian Pada Produk Clothing Linkswear. Jurnal Manajemen, 12(3), 397. https://doi.org/10.32832/jm-uika.v12i3.4877

Wardhana, D. Y. (2016). Pengaruh Kredibilitas Endorser Pada Niat Beli Konsumen Dan Tingkat Kepercayaan Pada Iklan. Kinerja, 20(1), 13–28. https://doi.org/10.24002/kinerja.v20i1.694

Salim, Y. U., & Widaningsih, S. (2017). Analisis Minat Beli Konsumen Terhadap Program Kursus Bahasa Inggris Di Lembaga Kursus Bahasa Northern Light Education Center (Nlec) Bandung. EProceedings of Applied Science, 3(2), 521–527.

Sugiyono, P. D. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R Dan D (cet. 26). Alfabeta.

Tungka, D., Lionardo, M. M., Thio, S., & Iskandar, V. (2020). Pengaruh Social Media Marketing Pada Instagram Terhadap Minat Beli Chatime Indonesia. Jurnal Hospital Dan Manajemen Jasa, 8(2), 77–87.

Downloads

Published

2024-06-12

How to Cite

Nurul Hidayati, F., & Priyono, B. . (2024). Pengaruh Social Media Marketing, Influencer Marketing dan Word Of Mouth (WOM) Terhadap Minat Beli pada UMKM Sprouts Farms. Journal of Business Administration Economics & Entrepreneurship, 6(1), 35–42. Retrieved from https://jurnal.stialan.ac.id/index.php/jbest/article/view/775

Issue

Section

Articles