Jurnal Pembangunan dan Administrasi Publik (JPAP) merupakan jurnal berkala dibidang Pembangunan dan Administrasi Publik yang diterbitkan dua kali dalam satu tahun yaitu Maret dan September sebagai forum dalam penyebarluasan dan pertukaran pengetahuan diantara cendekaiwan, praktisi, dan mahasiswa. Ruang lingkup JPAP adalah Administrasi Pembangunan, Kebijakan Publik, Pelayanan Prima, Keuangan Negara dan Daerah, Pemerintahan Daerah, Pembangunan Berkelanjutan, E-Government, dan Reformasi Administrasi
Open Access Policy
This journal provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public supports a greater global exchange of knowledge.
As part of the submission process, authors are required to check off their submission's compliance with all of the following items, and submissions may be returned to authors that do not adhere to these guidelines.
The submission has not been previously published, nor is it before another journal for consideration (or an explanation has been provided in Comments to the Editor).
The submission file is in OpenOffice, Microsoft Word, RTF, or WordPerfect document file format.
Where available, URLs for the references have been provided.
The text is single-spaced; uses a 12-point font; employs italics, rather than underlining (except with URL addresses); and all illustrations, figures, and tables are placed within the text at the appropriate points, rather than at the end.
The text adheres to the stylistic and bibliographic requirements outlined in the Author Guidelines, which is found in About the Journal.
If submitting to a peer-reviewed section of the journal, the instructions in Ensuring a Blind Review have been followed.
Author Guidelines
Naskah yang dimuat merupakan naskah yang belum pernah dipublikasikan pada media publikasi lain dan sudah dilakukan deteksi anti plagiasi dengan unsur naskah terindikasi plagiat maksimal 10%.
Naskah jurnal ditulis dalam Bahasa Indonesia yang disempurnakan atau Bahasa Inggris yang memenuhi kaidah penulisan karya ilmiah, dilengkapi dengan abstrak dalam dua bahasa yaitu Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris.
Naskah diketik dengan ketentuan:
Kertas A4 ,
Margin 3-3-3-3
Konten/isi jurnal ditulis dengan format 1 lajur kolom, dengan huruf Times New Roman poin 12, dan berspasi 1.
Naskah ditulis dengan tata urutan sebagai berikut
 1.   Judul
Maksimal judul terdiri atas 20 kata
2.    Nama Penulis
Nama penulis ditulis tanpa gelar
3.    Abstrak
Abstrak ditulis dalam dua bahasa, yaitu Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia berupa uraian singkat tentang isi tulisan (latar belakang, tujuan, metode penelitian, hasil, dan saran) masing-masing maksimal sebanyak 150 kata.
4.    Pendahuluan
Pendahuluan berisi tentang uraian latar belakang (mencakup latar belakang permasalahan yang diteliti, urgensi penelitian, serta ulasan atas literatur yang sesuai dengan topik penelitian), tujuan dan manfaat penelitian.
5.    Tinjauan Pustaka
Berisi tentang teori yang relevan dengan penelitian serta studi pendahuluan (jika ada)
6.    Metode Penelitian
Berisi tentang uraian pendekatan dan metode yang digunakan dalam penelitian
7.    Hasil Penelitian dan Pembahasan 8.    Kesimpulan dan Saran 9.    Daftar Pustaka
Mencantumkan semua referensi yang digunakan dalam penulisan karya ilmiah. Daftar pustaka merujuk pada teknik penulisan APA style.
Naskah lengkap diupload pada https://stialan.ac.id/jurnal/index.php/jpap, pada saat melakukan pendaftaran. Informasi kelayakan naskah akan di informasikan via telepon/pesan dingkat dan email (pastikan email anda aktif) yang terintegrasi dalam web.